Pembahasan Ujikom TKJ Paket 2

October 07, 2017


Pada postingan ini saya akan membahas soal ujikom paket 2. Sebenarnya ini jadi tugas sekolah saya untuk di buat laporan, tapi saya share di blog aja deh hehehe. Oke langsung saja kita bahas.

1. Setting IP Address, menambakan IP di setiap interface yang akan di gunakan.





2. Konfigurasi DHCP Client, meminta IP dari Internet (modem) agar dapat mengakes internet.

 

3. Konfigurasi DNS, Setiap client yang akan mengakses ke situs – situs di Internet akan mendapatkan IP DNS yang di tentukan router.



4. Konfigurasi Firewall NAT, menyamarkan IP private agar dapat terhubung ke internet.



5. Konfigurasi DHCP Server, buat untuk ether2 dan wlan1 agar client yang konek ke router mendapatkan IP yang sesuai dengan yang di tentukan.



6. Konfigurasi Web Proxy, mencache dan memfilter koneksi yang di lakukan client



7. Konfigurasi Firewall NAT, untuk Transparent Proxy.



8. Konfigurasi Wireless agar client bisa menggunakan koneksi Wifi.



9. Konfigurasi Web Proxy, memblok situs tertentu.



10. Konfigurasi Web Proxy, memblok file ekstensi.



11. Konfigurasi Firewall Filter, memblok akses wireless dari jam 19:00 sampai jam 07:00.

 


Setelah selesai mengkonfigurasi sekarang kita akan uji coba apakah konfigurasi berhasil atau masih ada yang kurang.

1. Uji coba koneksi internet ether2 dan wlan1.



2. Uji coba blok situs.



3. Uji coba blok file.



Oke cukup sekian soal dan pembahasan ujikom paket 2 semoga dapat bermanfaat, Mohon maaf kalau belum lengkap. Kalau masih ada yang belum paham bisa di tanyakan di kolom komentar.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »